Buat teman-teman yang sedang membuat
skripsi atau laporan tugas akhir (PKL) mungkin bahasan kali ini dapat menambah
referensi temen-temen. Posting ini akan membahas tentang aplikasi sistem
pendukung keputusan dalam menentukan jurusan sma. Sebelumnya Sistem pendukung keputusan (Inggris: decision support systems disingkat DSS) adalah bagian dari sistem informasi berbasis komputer (termasuk sistem berbasis pengetahuan (manajemen pengetahuan)) yang dipakai untuk mendukung pengambilan keputusan dalam suatu organisasi atau perusahaan.
Dalam
pemrosesannya, SPK dapat menggunakan bantuan dari sistem lain seperti
Artificial Intelligence, Expert Systems, Fuzzy Logic, dll. Sedikit
banyak itulah yang saya ketahui tentang SPK.
Metode yang dipakai dalam aplikasi ini adalah AHP ( Analitycal Hierarchy Process ).penjelasan AHP dapat dilihat disini.
Screenshot Aplikasi Form Kuis Peminatan
Running program:
1. ekstrak file
2. copykan file aplikasi pada C:\AppServ\www\
3 copykan file database ke C:\AppServ\MySQL\data.
4 Silahkan jalankan aplikasi di browser anda.
password : indodotnet
..: don't forget for your coment ! :..
Comments :
0 komentar to “Aplikasi PHP Sitem Penilaian JURUSAN SMA”
Posting Komentar
Terimaksih atas Komentar anda, Semoga Blog ini menjadi lebih baik. Salam....