- Silahkan buka Google’s Keyword Tool.
- Pilih Descriptive words or phrases.
- Masukkan keyword atau frase yang berhubungan dengan content blog anda pada textbox.
- Pastikan anda men-checklist Use synonyms.
- Masukkan kode CAPTCHA lalu klik Get keyword ideas.
- Pilih Show All pada option dropdown.
- Pilih $USD di bawah Calculate Estimates using Max CPC.
- Masukkan 100 pada box yang disediakan.
- Klik Recalculate untuk menampilkan perkiraan CPC untuk setiap keyword.
- Klik judul kolom Estimated Avg. CPC untuk mengurutkan tabel berdasarkan estimated CPC. Klik sekali lagi untuk mengurutkan tabel dari CPC tertinggi hingga terendah.
- Coba perhatikan pada daftar keyword dan frase yang ditampilkan. Amati apa ada keyword dan frase baru yang memberikan peluang peningkatan earning per klik Adsense anda.
Browse » Home »
bisnis online ,
Tips Blog
» Cara Mencari Keyword Penting Untuk Klik Tertinggi Iklan Adsense
Rabu, 13 Maret 2013
Cara Mencari Keyword Penting Untuk Klik Tertinggi Iklan Adsense
Susah-susah Gampang dalam mencari Klik iklan adsense yang perkliknya besar, terkadang kita mengalami hanya Nol (0) $. Welehhh...weleh. Bagaimana caranya agar harga perklik iklan adsense kita besar, berikut cara mencarinya :
Pertama-tama anda teman-teman Blogger harus memiliki akun di Google Adwords, gratis kok pendaftarannya. Untuk cara mendaftar Google Adwords cari di blog ini.
Beralih ke cara menentukan Hight Paying Adsense berikut caranya :
Semoga cara ini bisa meningkatkan earning/pendapatan iklan Adsense anda. Good Luck. Salam...
..: senggol dikit...don't forget for your coment ! :..
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Comments :
0 komentar to “Cara Mencari Keyword Penting Untuk Klik Tertinggi Iklan Adsense”
Posting Komentar
Terimaksih atas Komentar anda, Semoga Blog ini menjadi lebih baik. Salam....